Postingan

Menampilkan postingan dengan label Nabi Khaidir

Membongkar Kedok Sufi : Tasawuf & Wali

Simak vedeo berikut : SEBAB ORANG SUFI MEMINTA KEPADA WALI Oleh : Ustadz Ammi Nur Baits. Membongkar Kedok Sufi : Tasawuf & Wali Mengangkat tema tasawuf dan kaum Sufi terasa hampa dan kosong tanpa mencuatkan pemikiran mereka tentang  wali  dan demikian juga  karamah . Pasalnya, mitos ataupun legenda lawas tentang wali dan karamah ini telah menjadi senjata andalan mereka didalam mengelabui kaum muslimin. Lantas dalam gambaran kebanyakan orang, wali Allah adalah setiap orang yang bisa mengeluarkan keanehan dan mempertontonkannya sesuai permintaan. Selain itu, dia juga termasuk orang yang suka mengerjakan shalat lima waktu atau terlihat memiliki ilmu agama. Bagi siapa yang memililki ciri-ciri tersebut, maka akan mudah baginya untuk menyandang gelar wali Allah sekalipun dia melakukan kesyirikan dan kebid’ahan. Wali menurut Al Qur’an dan As Sunnah Adalah perkara yang lumrah bila kita mendengar kata-kata wali Allah. Di sisi lain, terkadang menjadi suatu yang asing bila disebut kata wa

Apakah Nabi Khidir masih hidup?

Siapa yang percaya bahwa Nabi Khaidir masih hidup berarti mereka mengingkari atau kafir apa yang di katakan Allah dalam QS. Anbiya ayat 34 , sbb : "Kami tidak menjadikan hidup abadi bagi seorang manusiapun sebelum kamu (Muhammad); maka jikalau kamu mati, apakah mereka akan kekal?" --- Berikut kutipan keterangan Dr. Umar Sulaiman Al-Asyqar dalam buku beliau Ar-Rusulu war Risalat; Sekelompok ulama berpendapat bahwa Khidir masih hidup dan belum mati. Dan terdapat beberapa riwayat yang menjelaskan hal ini. Keberadaan pendapat belum matinya Nabi Khidir, telah membuka pintu munculnya berbagai khurafat dan kedustaan. Banyak orang yang menyalahgunakan pendapat ini dan mengaku pernah bertemu Nabi Khidir, dan beliau memberikan beberapa nasihat serta menyampaikan berbagai perintah. Kemudian mereka meriwayatkan berbagai cerita aneh tentang Nabi Khidir, dan berbagai berita yang diingkari secara logika yang sehat. Kemudian, banyak ulama besar muhadditsin (ahli hadis) yang berpendapat lemah

Dongeng itu bahwa Nabi Khaidir masih hidup

Nabi Khaidir itu sudah lama meninggal, yaitu sebelum Nabi Muhammad صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ dilahirkan. Berikut dalilnya : (1) Surat Al-Anbiya Ayat 8 وَمَا جَعَلْنَٰهُمْ جَسَدًا لَّا يَأْكُلُونَ ٱلطَّعَامَ وَمَا كَانُوا۟ خَٰلِدِينَ Artinya: Dan tidaklah Kami jadikan mereka tubuh-tubuh yang tiada memakan makanan, dan tidak (pula) mereka itu orang-orang yang kekal. Baca tafsir dihalaman [klik : https://www.tafsirweb.com/5520-surat-al-anbiya-ayat-8.html ] (2) Surat Al-Anbiya Ayat 34 وَمَا جَعَلْنَا لِبَشَرٍ مِّن قَبْلِكَ ٱلْخُلْدَ ۖ أَفَإِي۟ن مِّتَّ فَهُمُ ٱلْخَٰلِدُونَ Artinya: Kami tidak menjadikan hidup abadi bagi seorang manusiapun sebelum kamu (Muhammad); maka jikalau kamu mati, apakah mereka akan kekal? B aca tafsir dihalaman [klik : https://www.tafsirweb.com/5546-surat-al-anbiya-ayat-34.html (3) Surat Al-Anbiya Ayat 35 كُلُّ نَفْسٍ ذَآئِقَةُ ٱلْمَوْتِ ۗ وَنَبْلُوكُم بِٱلشَّرِّ وَٱلْخَيْرِ فِتْنَةً ۖ وَإِلَيْنَا تُرْجَعُونَ Artinya: Tiap-tiap yang berjiwa akan merasakan