Dongeng itu bahwa Nabi Khaidir masih hidup
Nabi Khaidir itu sudah lama meninggal, yaitu sebelum Nabi Muhammad صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ dilahirkan. Berikut dalilnya : (1) Surat Al-Anbiya Ayat 8 وَمَا جَعَلْنَٰهُمْ جَسَدًا لَّا يَأْكُلُونَ ٱلطَّعَامَ وَمَا كَانُوا۟ خَٰلِدِينَ Artinya: Dan tidaklah Kami jadikan mereka tubuh-tubuh yang tiada memakan makanan, dan tidak (pula) mereka itu orang-orang yang kekal. Baca tafsir dihalaman [klik : https://www.tafsirweb.com/5520-surat-al-anbiya-ayat-8.html ] (2) Surat Al-Anbiya Ayat 34 وَمَا جَعَلْنَا لِبَشَرٍ مِّن قَبْلِكَ ٱلْخُلْدَ ۖ أَفَإِي۟ن مِّتَّ فَهُمُ ٱلْخَٰلِدُونَ Artinya: Kami tidak menjadikan hidup abadi bagi seorang manusiapun sebelum kamu (Muhammad); maka jikalau kamu mati, apakah mereka akan kekal? B aca tafsir dihalaman [klik : https://www.tafsirweb.com/5546-surat-al-anbiya-ayat-34.html (3) Surat Al-Anbiya Ayat 35 كُلُّ نَفْسٍ ذَآئِقَةُ ٱلْمَوْتِ ۗ وَنَبْلُوكُم بِٱلشَّرِّ وَٱلْخَيْرِ فِتْنَةً ۖ وَإِلَيْنَا تُرْجَعُونَ Artinya: Tiap-tiap yang berjiwa akan merasakan ...